You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Satpol PP Kepulauan Seribu Intensifkan Patroli Wilayah Ciptakan Kamtibmas
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Satpol PP Kepulauan Seribu Berkomitmen Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif

Jajaran Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Kepulauan Seribu berkomitmen untuk menjaga kemanan dan ketertiban masyarakat tetap kondusif selama Ramadan.

Kenyamanan warga dalam beribadah selama Ramadan

Kepala Satpol PP Kepulauan Seribu, Rahmat Efendi Lubis mengatakan, untuk menciptakan suasana kamtibmas yang kondusif, pihaknya berkolaborasi dengan TNI/Polri melakukan patroli wilayah, termasuk saat malam hari di lingkungan permukiman dan dermaga hingga wilayah perairan.

"Kita ingin terus menjaga suasana aman dan kondusif serta memberikan jaminan kenyamanan kepada warga dalam beribadah selama Ramadan," ujarnya, Jumat (30/4).

Pemkab Gelar Rapat Pengamanan Lebaran

Ia menambahkan, untuk personel Satpol PP yang dikerahkan untuk melakukan pengawasan kamtibmas berjumlah 110 orang. Sementara, untuk personel Polri 200 orang dan TNI berjumlah 60 personel.

"Ada 11 pulau permukiman yang menjadi fokus perhatian. Dalam monitoring tersebut sekaligus juga kita melakukan pengawasan kepatuhan protokol kesehatan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye24533 personTiyo Surya Sakti
  2. Transjabodetabek Rute Vida Bekasi-Cawang Resmi Beroperasi

    access_time15-05-2025 remove_red_eye2914 personDessy Suciati
  3. Kebakaran di Petojo Selatan Berhasil Dipadamkan Petugas

    access_time20-05-2025 remove_red_eye2742 personFolmer
  4. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1335 personFakhrizal Fakhri
  5. 30 Jakpreneur Ramaikan Bazar UMKM di Pasar Rebo

    access_time15-05-2025 remove_red_eye1142 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik